UKM-KIA_KB-Kelas Ibu Hamil

  • Kelas Ibu hamil adalah Kelompok belajar ibu-ibu hamil dengan umur kehamilan 20-32 minggu a/ 5-8 bulan. Dengan jumlah peserta maksimal 10 orang.
  • Tujuan kelas ibu hamil yaitu untuk meningkatkan pengetahuan,merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan,perubahan tubuh,dan keluhan selama kehamilan,perawatan kehamilan,persalinan,perawatan nifas,kb pasca persalinan,perawatan bayi baru lahir,mitos/kepercayaan/adat istiadat setempat,penyakit menular dan akte kelahiran.
  • Manfaat kelas ibu hamil bagi ibu hamil dan keluarganya:merupakan sarana untuk mendapatkan teman,bertanya,mampu memparaktekkan,serta membantu ibu dalam menghadapi persalinan dengan aman dan nyaman.